PERBANDINGAN DAN ANALISA SEARCH ENGINE DAN METASEARCH ENGINE
DOI:
https://doi.org/10.51544/jurnalmi.v1i1.68Abstract
Penelitian ini dibuat untuk mengetahui sejauh mana Search Engine dan Metasearch Engine dapat memberikan daftar informasi kepada pengguna internet. Performa Search Engine dan Metasearch Engine dilihat dari seberapa cepat situs-situs tersebut menampilkan daftar situs dan berapa banyak situs yang diberikan dan sejauh mana situs-situs yang diberikan memberikan informasi yang relevan kepada pengguna.Situs Search Engine dan Metasearch Engine yang dipakai untuk penelitian ini terdiri dari tiga, yaitu : yahoo.com, mediasearch.co.uk dan internet explorer. Query kata untuk kunci pencaharian digunakan dalam bentuk frase. Yang dinilai adalah lama waktu menampilkan daftar, alternative situs, dan jumlah situs yang ditampilkan oleh Search Engine dan Metasearch Engine serta relevansi informasi.Dari hasil penelitian, mediasearch.co.uk memberikan daftar situs paling sedikit, namun sangat focus terhadap informasi yang dicari. Sementara yahoo.com memberikan jumlah situs yang paling banyak dan bervariasi.Ditinjau dari kebutuhan pengguna/pencari informasi, ternyata yahoo.com memberikan solusi yang terbaik, karena disamping waktu untuk menampilkan daftar situs tidak begitu lama, situs-situs yang diberikan lebih banyak dan lebih bervariatif.
Â
Kata Kunci   : Perbandingan, Search Engine, Metasearch EngineDownloads
References
Arasu, Arvind.,Cho Jughoo., Garcia_Molina.H.,Paepcke.A.,Raghavan.,(2001), Searching The Web, Standford Univercity,ACM Transactions on Internet Technology, Vol.1
Fraternali.Piero.,(1999), Tools and Approaches for Developing Data-Intensive Web Application : A Survey,ACM Computeting Survey,Vol.31,No.3,September 1999
Haveliwala.Taher.H.,(2002), Sensitive-Topic PageRank, ACM, 2002.
Kobayashi,M.,Takeda,K(2000), Information Retrieval on the Web, IBM Research, ACM Computing Surveys, Vol.32,No.2, June 2000,
Ko. In-Young., Yao. Khe-Thia., Neches. Robert (2000), Dynamic Coordination of Information Management Services for Processing Dynamic Web Content, ACM 1-58113-449-5/2/2005.
Meng, Weiyi Yu. Clement., Liu King-Lup (2002), Building Efficient and Effective Metasearch Engines, ACM Computing Surveysm Vol.34, No. 1, Mei 2002.
Sullivan.Dany, Search Engine Math, Seachenginewatch.com, (2001)
Warkentin. Merril.E., (1995), Competitive Advantage in The Wordl Wide Web : A WebMaster’s Guide, ACM SIGAPPm Applied Computing Review, Vol.3, Issue.2.