Sosialisasi Kecerdasan Emosional Terhadap Kedisiplinan Belajar Siswa Kelas V SD Negeri 066049 Medan Helvetia

Main Article Content

Maria Friska Nainggolan
Yetty Rosmawati Pangaribuan
Barita Esman Dabukke

Abstract

Pengabdian kepada Masyarakat ini dilaksanakan adalah untuk mensosalisasikan pengaruh kecedasan emosional terhadap kedisiplinan belajar siswa kelas V SD Negeri 066049 Medan Helvetia. Responden dalam Pengabdian kepada Masyarakat ini merupakan siswa kelas V SD NEGERI 066049 Medan Helvetia yang berjumlah 24 siswa. Metode analisis yang digunakan dalam Pengabdian kepada Masyarakatini adalah uji prasyarat analisis yaitu uji normalitas, uji liniearitas dan uji hipotesis menggunakan uji regresi linier sederhana peneliti melakukan uji hipotesis dengan teknik analisis regresi linier sederhana melalui SPSS 25 maka didapatkan hasil nilai t hitung sebesar 32,381 dan nilai t table yang telah ditentukan pada tabel statistic dengan signifikansi 0,05 dengan df = 24 - 2 = 22 sebesar 2,073. Jadi artinya nilai t hitung 32,381 t > tabel 2,073 maka  ditolak dan  diterima yang artinya kecerdasan emosional dapat berpengaruh terhadap kedisiplinan belajar siswa kelas V SD Negeri 066049. Berdasarkan hasil Pengabdian kepada Masyarakat dan pembahasan menunjukan bahwa kecerdasan emosional berpengaruh positif dan signifikan terhadap kedisiplinan belajar siswa kelas V SD Negeri 066049 Medan Helvetia. Hal tersebut berarti semakin tinggi kecerdasan emosional maka kedisiplinan belajar siswa semakin tingi pula.

Downloads

Download data is not yet available.

Article Details

Section
Articles

References

Andhita, Destia Purnama putri, 2019. The Effects Of Emotional Intelegence On Discipline In School In Grade V Students Of Elementary School. Jurnal Pendidikan Guru Sekolah Dasar Edisi 5 Tahun ke 18.

Edita Darmayanti, Ferdinandus E. Dole, Maria Kristina Ota, 2021. Pengaruh Kecerdasan Emosional Terhadap Kedisiplinan Belajar Peserta Didik Di Sekolah Dasar. Jurnal ilmiah kependidikan. Vol. 2 No. 1, 16-22.

Goleman, Daniel. (1996). Emotional Intelligence Mengapa EI Lebih Penting Daripada IQ. Jakarta : PT Gramedia Pustaka Utama

Gottman, John Ph. D dan Joan DeClaire. (2008). Mengembangkan Kecerdasan Emosional Anak. Jakarta : PT Gramedia Pustaka Utama

Sugiyono 2015. Metode Pengabdian kepada MasyarakatKuantitatif, Kualitatif, dan R&D. Bandung: Alfabeta

Suharsimi Arikunto, 1993. Manajemen pengajaran secara masnusiawi. Jakarta: Rineka Cipta

Suharsimi Arikunto, 2006. Prosudur Pengabdian kepada Masyarakatsuatu pendekatan praktek. Jakarta: Rineka Cipta

Umi Kholifah, 2011. Pengaruh Kecerdasan Emosional Terhadap Kedisiplinan Siswa MA AL- Asror Patemon Gunung Pati Semarang. Skripsi (Semarang, IAIN Walisongo semarang, 2011).

Vavi Rohmatillah, 2021. Pengaruh Kecerdasan Emosional Terhadap Kedisiplinan Siswa SD NEGERI Klumprit 04 Kecamatan Nusawungu Kabupaten Cilacap Pada Masa Pandemi Covid-19. Skripsi (Purwokerto, UIN PROF. KH. SAIFUDDIN ZUHRI PURWOKERTO, 2021).

Yohana Erika Pebriani Simarmata, 2018. Kecerdasan Emosional Peserta Didik Kelas V SDN 34/1 Teratai, Muara Bulian. Skripsi (Jambi, Universitas Jambi, 2018)