Pelatihan Kehumasan Bagi Karyawan Pinky Cafe & Salon

Main Article Content

Nurhawati Simamora

Abstract

Humas atau sederhananya PR (Public Relations) adalah suatu bentuk komunikasi yang menciptakan citra positif suatu organisasi atau lembaga yang dilandasi oleh penghormatan terhadap kepentingan bersama. Fungsi ideal didirikannya lembaga humas pada suatu instansi atau organisasi adalah untuk menerjemahkan kebijakan organisasi secara internal (orang atau karyawan) dan eksternal atau kepada masyarakat, serta memantau reaksi masyarakat dan mengkomunikasikannya kepada pimpinan sebagai bahan pengambilan keputusan.


 

Downloads

Download data is not yet available.

Article Details

Section
Articles

References

Center, Cutlip.1994. Effective Public Relations.Pretentice Hall International

https://medium.com/@indotesis/hubungan-masyarakat-167cd340a5dd

https://bandungtraining.com/pelatihan-kehumasan-dan-media-informasi/

George, terry dalam buku AA Anwar Prabu Mangkunegara (2007), Evaluasi kinerja Sumber daya Manusia, Bandung. PT. Refika Aditama.

Maslow, Abraham.(2002) dalam buku A Dale Timpe seri manajemen Sumber Daya Manusia CET.5, Jakarta PT. Elek Media Komputindo.

Wirawan. 2015 manajemen Sumber Daya Manusia Indonesia : Teori Psikologi, Ketenagakerjaan, Jakarta.